Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
Teddy s (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:House large seal.png|thumb|200px|Lambang Dewan Perwakilan Amerika Serikat]]
 
'''Dewan Perwakilan Rakyat Amerika Serikat''' ({{lang-en|United States House of Representatives}}), bersama dengan [[Senat Amerika Serikat]] ({{lang-en|US Senate}}), adalah salah satu dari dua kamar pada [[Kongres Amerika Serikat]]. Masing-masing [[negara bagian Amerika Serikat|negara bagian]] diwakili dalam Dewan Perwakilan secara proporsional sesuai dengan jumlah penduduknya, namun masing-masing negara bagian sekurang-kurangnya mempunyai seorang Anggota Perwakilan. Jumlah seluruh Anggota Perwakilan saat ini ditetapkan 435 orang oleh Undang-Undang Pembagian (''Apportionment Act'') Tahun 1911, meskipun Kongres dapat meningkatkan jumlah itu. Masing-masing Anggota Dewan menjabat selama dua tahun dan dapat dipilih kembali untuk waktu yang tidak terbatas. Ketua Dewan disebut ''Speaker''.
<!--
Delegasi Dewan saat ini menurut negara bagiannya diperlihatkan dalam artikel [[Daftar negara bagian AS menurut jumlah penduduk]].