Komitet Gosudarstvennoy Bezopasnosti: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-terkadang +kadang-kadang)
Baris 9:
Lembaga Cheka dihapus ketika kaum Bolshevik memenangi [[Perang sipil Rusia]]. Namun polisi politik tetap dipertahankan dan bernama GPU (direktorat politik negara) dan menjadi bagian dari NVKD, Komisariat Rakyat Dalam Negeri. Pada tahun 1923 namanya diubah menjadi OGPU (Direktorat Negara Gabungan Politik).
 
Felix Dzerzhinsky, pendiri Cheka akhirnya berkonflik dengan [[Josef Stalin]], pengganti Lenin. Ia menyatakan tidak setuju dengan Stalin yang tampak memborong kekuasaan itu. Beberapa jam setelah FelixDzerzhinsky menyatakan keberatannya, ia meninggal karena "serangan jantung" (pastinya dibunuh ataskarena berani menentang perintahkebijakan Stalin).
 
Pada masa Stalin inilah terjadi pembersihan dan "reformasi" dalam pemerintahan Soviet. Inilah saat teror yang tidak pandang bulu baik lawan politik, warga yang tidak bersalah, pejabat partai yang loyal, perwira Tentara Merah, kepala polisi dan bahkan polisi rahasia berjatuhan menjadi korban. Kepala NVKD, [[Genich Yagoda]] dan [[Nikolai Yezhov]] pun turut menjadi korban. Tercatat selama masa pembersihan, lima puluh juta rakyat Soviet tewas.