Kefir: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Thijs!bot (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
== Asal mula ==
Asal mula nama Kefir diduga dari dari bahasa Turki 'Keif', yang berarti keadaan atau kondisi yang baik. Dari wujudnya, kefir berbeda dari [[yoghurt]] yang juga merupakan hasil fermentasi susu. Kefir berwujud cair, sedang yoghurt berwujud kental.
 
Nama Kefir berasal dari "kaafuura", yaitu nama mnata air di surga yang airnya berwarna putih, harum baunya dan lezat rasanya. Kata ini tercantum dalam Al Qur'an, yaitu pada Surat Al Insaan, ayat 5.
 
== Pranala luar ==