Polychaeta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Gombang (bicara | kontrib)
k ←Suntingan 110.138.176.131 (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh Luckas-bot
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 2:
'''Polychaeta''' adalah kelas [[cacing]] [[annelida]] yang umumnya hidup di [[air]]. Seluruh permukaan tubuh polychaeta mengandung rambut-rambut kaku atau setae yabg dilapisi [[kutikula]] sehingga licin dan kaku. Tubuhnya berwarna menarik, seperti ungu kemerah-merahan. Setiap segmen tubuh polychaeta dilengkapi dengan sepasang alat gerak atau alat berenang yang disebut parapodia. Alat ini pun berperan sebagai alat [[pernafasan]].
 
Polychaeta memiliki [[kelamin]] terpisah dan ada yang hermaprodit. Perkembangbiakannya dilakukan dengan cara [[seksual]]dan aseksual. Pembuahannya dilakukan di luar tubuh dan ada yang di dalam tubuh. Telur yang telah dibuahi tumbuh menjadi [[larva]] yang disebut trakofora.
 
Contoh jenis Polychaeta antara lain ''calm worm'', [[cacing sorong]], [[cacing wawo]], dan [[cacing palolo]], dan cacing nipah.
 
{{hewan-stub}}