Kultivar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Ganti #REDIRECT ke #ALIH
Kembangraps (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
Dalam dunia [[pertanian]] '''kultivar''' diartikan sebagai sekelompok tumbuhan yang telah dipilih/diseleksi untuk suatu atau beberapa ciri tertentu yang khas dan dapat dibedakan secara jelas dari kelompok lainnya, serta tetap mempertahankan ciri-ciri khas ini jika diperbanyak dengan cara tertentu, baik secara seksual maupun aseksual. Dalam pembicaraan sehari-hari awam kerap kali menyebut kultivar sebagai [[varietas]] atau [[ras hewan dan tumbuhan|ras]] (ras lokal, ''landrace'').
#ALIH [[Varietas]]
 
Pengertian dan penamaan kultivar diatur dalam "[[Aturan Internasional bagi Tatanama Tanaman Budidaya]]" (''International Code of Nomenclature for Cultivated Plants'', ''ICNCP''). Istilah kultivar ([[bahasa Inggris]]: ''cultivar'', singkatan dari ''cultivated variety'') merupakan pengelompokan dasar ("culton", dari ''cultivated plant taxon'') bagi tanaman budidaya, dan diciptakan oleh L.H. Bailey pada tahun 1923{{fact}}. Bahan tanam yang dapat disebut kultivar mencakup material dari benih seleksi, hasil [[persilangan]] (seperti [[varietas hibrida]]), [[perbanyakan vegetatif]] (langsung atau melalui kombinasi), variasi somaklonal, fusi sel/[[protoplas]], [[rekayasa genetika]], [[poliploidisasi]], dan cara-cara lain. Contoh penamaan: ''Oryza sativa'' 'Cisadane'.
Yang dimaksud dengan ''tanaman budidaya'' adalah tanaman yang dibudidayakan oleh manusia yang dapat dibedakan dengan jelas dari cikal-bakal liarnya atau, jika diambil langsung dari alam liar untuk dibudidayakan, layak untuk diberikan nama khusus yang berbeda dari populasi liar bagi kepentingan hortikultura (W.T. Stearn, 1986).
 
== Lihat pula ==
<!-- * [http://id.wikisource.org/wiki/Undang-Undang_Republik_Indonesia_Nomor_29_Tahun_2000 UU Republik Indonesia no 29/2000 tentang Perlindungan Varietas Tanaman] -->
* [[Varietas (botani)]]
#ALIH* [[Varietas tanaman]]
* [[Taksonomi tumbuhan]]
* [[Tatanama tanaman budidaya]].
 
 
[[Kategori:Klasifikasi tumbuhan]]
[[Kategori:Pertanian]]
 
 
[[de:Sorte (Pflanze)]]
[[en:Cultivar]]