Lumut (disambiguasi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k bot kosmetik perubahan
Baris 1:
[[Berkas:Lumut.jpg|thumb|right]]
'''Lumut''' dalam bahasa sehari-hari (kolokial) merujuk pada sekelompok [[vegetasi]] kecil yang tumbuh pada tempat [[lembab]] atau perairan dan biasanya tumbuh meluas menutupi permukaan. Di perairan lumut dapat menutupi dasar atau dinding sungai atau danau. Secara botani, lumut dapat digolongkan menjadi beberapa [[divisio]]:
* '''[[Chlorophyta]]''', alga hijau; beberapa alga hijau yang berwujud berkas-berkas memanjang tanpa memperlihatkan spesifikasi organ yang jelas dapat disebut lumut
* '''[[Anthocerophyta]]''', lumut tanduk; yaitu semacam lumut hati namun memiliki organ sporofor berbentuk tanduk
* '''[[Marchantiophyta]]''', lumut hati; yaitu lumut yang berwujud seperti piringan datar berlapis menutupi permukaan batu atau dinding
* '''[[Bryophyta]]''', lumut sejati; yaitu tumbuhan lumut yang terlihat memiliki pembagian organ yang jelas
{{disambig}}