Perses: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alagos (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi ''''Perses''' (Bahasa Yunani: Πήρσης) adalah salah seorang Titan dalam mitologi Yunani. Perses adalah Titan kehancuran dan merupakan ana...'
 
Alagos (bicara | kontrib)
+templat
Baris 1:
{{Mitologi Yunani (Titan)}}
'''Perses''' ([[Bahasa Yunani]]: Πήρσης) adalah salah seorang [[titan (mitologi)|Titan]] dalam [[mitologi Yunani]]. Perses adalah Titan kehancuran dan merupakan anak dari [[Crius]] dan [[Eurybia]]. Dia menikah dengan [[Asteria]], putri dari [[Phoebe]] dan [[Coeus]]. Perses memiliki satu anak yang diberi nama [[Hekate]], dewi ilmu sihir. Perses memihak para Titan dalam perang [[Titanomachy]] dan akhirnya dikurung oleh [[Zeus]] di [[Tartarus]].