Momos: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rubinbot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: bg:Мом
Alagos (bicara | kontrib)
+literatur klasik
Baris 2:
Menurut [[Hesiod]], Momus adalah putra [[Nyx]] (malam). Lucianus dari Samosata mengatakan bahawa Momus mengejek [[Hefestus]] karena telah membuat umat manusia tanpa pintu di dada mereka, di mana pikiran mereka dapat terlihat. Momus juga mengejek [[Aphrodite]], yang menurutnya cerewet dan punya sandal yang berderit. Dia bahkan mengejek [[Zeus]], Momus menyebut Zeus adalah dewa yang kasar dan terlalu bernafsu pada perempuan. Karena terus-menerus mengritik, Momus akhirnya diasingkan dari Gunung [[Olympus]].
 
== Dalam literatur klasik ==
Momus muncul dalam salah satu fabel [[Aesop]] dimana ia menjadi juri yang bertugas menilai hasil kreasi tiga dewa (tiap versi berbeda dewa). Namun dia iri atas apa yang berhasil mereka buat sehingga dia mencemooh semua kreasi mereka.
 
== Pranala Luar ==