Tirosina: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
ESCa (bicara | kontrib)
k lex
ESCa (bicara | kontrib)
k wk
Baris 41:
|-
|}
'''Tirosina''' ({{lang-el|tyros}}, berarti ''keju'', karena ditemukan pertama kali dari keju) ({{lang-en|tyrosine, Tyr, Y}}) merupakan satu dari 20 [[asam amino]] penyusun [[protein]]. Ia memiliki satu gugus fenol ([[fenil]] dengan satu tambahan gugus [[hidroksil]]). Bentuk yang umum adalah <small>L</small>-tirosina (''S''-tirosina), yang juga ditemukan dalam tiga [[isomerisme|isomer struktur]]: para, meta, dan orto.
 
Pembentukan tirosina menggunakan bahan baku [[fenilalanina]] oleh [[enzim]] [[fenilalanin hidroksilase]]. Enzim ini hanya membuat para-tirosina. Dua isomer yang lain terbentuk apabila terjadi "serangan" dari [[radikal bebas]] pada kondisi oksidatif tinggi (keadaan stress).