Fotosfer: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: perubahan kosmetika !
Masgatotkaca (bicara | kontrib)
+berkas
Baris 1:
'''Fotosfer''' adalah lapisan [[matahari]] yang kita lihat sehari-hari. Cahayanya[[Cahaya]]nya yang sangat terang mengalahkan lapisan paling luar matahari yaitu [[korona]], sehingga sinar dari korona tidak terlihat oleh mata kita. Disekeliling fotosfer adalah lapisan [[gas]] merah cemerlang yang disebut [[kromosfer]].<ref>[http://alam.leoniko.or.id/matahari.htm Leoneko.or.id]</ref>
[[Berkas:SunLayers mod.png|thumb|Struktur dari matahari]]
 
== Ciri umum ==
Fotosfer memiliki kedalaman sekitar 500 km. Cahaya fotosfer dapat terlihat dan berwarna [[kuning]] dari bumi karena gas-gas panas pada fotosfer memancarkan cahaya dengan [[intensitas]] sangat kuat. Fotosfer kira-kira disusun oleh 94% [[hidrogen]], 5,9% [[helium]], dan 0,1% elemen-elemen lebih berat<ref>[http://www.myfisika.net/materi/jagat_raya/schedule.htm My Fisika.net]</ref>.
 
== Referensi ==