Odoaker: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: perubahan kosmetika !
Baris 4:
Odoacer kemungkinan adalah anak dari ksatria pemimpin [[Scirri]] bernama [[Edeko]], keturunan dari [[Attila the Hun]].
 
== Sejarah ==
Di tahun 470, Odoacer ditunjuk menjadi pemimpin kelompok ''[[foederati]]''. Lalu, di tahun 475, [[Orestes]] ditunjuk menjadi ''[[Magister militium]]'' oleh Kaisar Romawi Barat, [[Julius Nepos]]. Orestes lalu menjalin hubungan dengan ''foederati''. Orestes menjanjikan mereka sepertiga dari semenanjung Italia jika mampu membantu mereka melaksanakan revolusi melawan Kaisar nepos. ''Foederati'' beranggotakan 30000 pasukan bersama dengan keluarga-keluarga pasukan mereka, dan mereka telah tinggal di semenanjung italia selama beberapa tahun demi tujuan tersebut, meski pada akhirnya mereka hanya menerima lahan yang tidak subur di sekitar [[Pegunungan Apennine]]. ''Foederati'' menerima perjanjian tersebut, dan pada tanggal 28 Agustus 475 mereka mengalahkan Nepos yang melarikan diri menuju [[Dalmatia]]. Dengan kepergian Nepos, Orestes mengangkat anak Nepos yang masih berusia 12 tahun, Romulus, menuju gelar ''Augustus'', sehingga [[Romulus Augustus]] menjadi Kaisar Romawi Barat, yang pada akhirnya menjadi yang terakhir sepanjang sejarah.
 
Baris 15:
Peristiwa sekitar pertarungan Ravenna digunakan sebagai kisah heroik Jerman [[Dietrich von Bern]] (Theodoric of Verona).
 
== Referensi ==
* [http://www.nndb.com/people/033/000102724/ Odoacer]
* Edward Gibbon, ''The Decline and Fall of the Roman Empire, Volume I'', Chap. XXXVI. Chicago: Encyclopaedia Britannica, Inc.