Terwelu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
TXiKiBoT (bicara | kontrib)
k bot Menambah: ms:Lepus
Xqbot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: vls:Hoaze; kosmetik perubahan
Baris 20:
Secara umum, [[kelinci]] terbagi menjadi dua jenis. Pertama, [[kelinci bebas]]. Kedua, [[kelinci peliharaan]]. Yang termasuk dalam kategori kelinci bebas adalah terwelu (''Lepus curpaeums'') dan [[kelinci Eropa|kelinci liar]] (''Oryctolagus cuniculus''). Perbedaan kelinci dan terwelu:
 
* Kelinci biasanya memiliki lubang sebagai sarangnya, dimana mereka membesarkan [[anak]]-anaknya. Anak-anak kelinci biasanya terlahir tak berdaya, belum mampu melihat dan tak berbulu.
* Terwelu tidak bersarang di dalam lubang, melainkan hanya di atas hamparan [[rumput]]. Anak-anak terwelu lebih cepat mandiri, sejak lahir mereka telah memiliki [[bulu]] dan [[mata]]nya pun terbuka. Ukuran terwelu biasanya lebih besar daripada kelinci, [[telinga]]nya juga lebih panjang, serta memiliki bercak-bercak [[hitam]] pada bulunya. Kelinci telah lama dipelihara oleh [[manusia]], sedangkan terwelu secara relatif masih hidup di alam bebas.
 
== Klasifikasi ==
Baris 122:
[[th:กระต่ายแจ๊ก]]
[[uk:Заєць]]
[[vls:Hoaze]]
[[zh:野兔]]