ISO 3166-1: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
TXiKiBoT (bicara | kontrib)
k bot Menambah: bpy, fo, mn, sw
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 2:
'''ISO 3166-1''' adalah bagian dari [[ISO 3166]], sebuah sistem pengkodean standar untuk nama negara. Pertama kali dipublikasikan tahun [[1974]] oleh ''[[International Organization for Standardization]]'' (ISO) yang terdiri atas tiga kode berbeda untuk setiap negara:
 
*[[ISO 3166-1 alpha-2]], sebuah sistem dua-karakter alfabet yang umum digunakan di [[TLD|''Top Level Domain'']] [[internet]]. Kode ISO 3166-1 alpha-2 adalah standar internasional kode dua huruf negara-negara di dunia dan merupakan bagian yang paling dikenal dari ISO 3166-1 dan penggunaan selanjutnya sebagai sebagian besar dari [[kode negara]] untuk nama-nama TLD Internet.<ref>
* [http://www.iso.ch/iso/en/prods-services/iso3166ma/02iso-3166-code-lists/list-en1.html Senarai resmi kode ISO 3166-1 alpha-2]
*[[ISO 3166-1 alpha-3]], sebuah sistem tiga-karakter alfabet.
* [http://www.iso.ch/iso/en/prods-services/iso3166ma/02iso-3166-code-lists/iso_3166-1_decoding_table.html Tabel pengkodean resmi ISO 3166-1 alpha-2]</ref>
*[[ISO 3166-1 alpha-3]], sebuah sistem tiga-karakter alfabet. Kode ISO 3166-1 alpha-3 adalah standar internasional kode negara tiga huruf untuk merepresentasikan negara-negara dan wilayah-wilayah dependensi di dunia.
*[[ISO 3166-1 numeric]], sebuah sistem tiga-digit numerik yang digunakan oleh divisi statistik [[PBB]].