Operasi militer: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Cenya95 (bicara | kontrib)
k operasi militer
Cenya95 (bicara | kontrib)
k operasi militer
Baris 3:
Operasi militer terkoordinasi adalah tindakan militer suatu negara dalam menanggapi situasi yang berkembang, sebagai rencana militer. Operasi militer sering dikenal sebagai tujuan operasional.
 
Kerangka kerja untuk operasi diatur sesuai matra di angkatan bersenjata. Angkatan bersenjata yang menyiapkan dan melakukan operasi pada berbagai tingkat perang. Secara umum ada korelasi antara ukuran unit, wialayawilayah operasi, dan ruang lingkup misi, meskipun tidak mutlak. <ref>Glantz, David M. Soviet Military Operational Art: In Pursuit of Deep Battle. London; Portland, Or.: Frank Cass, 1991. ISBN 0714633623, ISBN 0714640778.</ref>
 
== Lingkup Operasi Militer ==