Catatan Sejarah Tiga Negara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sidarta (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
k +stub, kat
Baris 1:
Catatan Sejarah Tiga Negara (Hanzi: 三国志) adalah sebuah catatan sejarah resmi mengenai [[Zaman Tiga Negara]] meliputi periode dari tahun [[189]] sampai tahun [[280]] yang disusun oleh [[Chen Shou]] pada abad 3 [[Masehi]]. Karya tersebut merupakan koleksi dari semua sejarah ke-3 negara bagian yaitu Wei, Wu dan Shu dalam suatu catatan yang kemudian menjadi dasar sebuah roman yang dikenal dengan nama [[Kisah Tiga Negara]] ([http://en.wikipedia.org/wiki/Romance_of_the_Three_Kingdoms/ ''Romance of the Three Kingdoms'']).
 
{{tiongkok-stub}}
 
[[Kategori:Sejarah Tiongkok]]