The A-Team: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
SkullSplitter (bicara | kontrib)
SkullSplitter (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 28:
 
==The A-Team (2010)==
The A-Team akan dibuat versi layar lebar pada tahun 2010, diperankan oleh [[Liam Neeson]] sebagai Kol. John 'Hannibal' Smith, [[Bradley Cooper]] sebagai Lt. Templeton 'Faceman' Peck, pemeran selanjutnya masih dalam tahap pencarian.<ref>[http://www.empireonline.com/news/story.asp?NID=25013 Neeson And Cooper Are The A-Team]</ref><ref>[http://www.imdb.com/title/tt0429493/ The A-Team (2010)]</ref> Untuk memodernisasikan plot film, maka The A-Team yang baru akan dijadikan sebagai veteran [[Perang Teluk I|''Desert Storm'']]. Stephen J. Cannell akan membuat film terbaru ini lebih mengarah ke genre film laga serius seperti gaya film [[Die Hard]]. Kemudian karakter-karakternya akan dibuat lebih baik dibandingkan dengan pemeran pendahulunya.<ref>[http://www.countingdown.com/movies/1400/news?item_id=3348531 Stephen J. Cannell memberikan komentar tentang The A-Team]</ref><ref>[http://www.countingdown.com/movies/1400/news?item_id=3566250 Tone film The A-Team akan lebih keras dan serius]</ref> Film ini akan disutradarai oleh [[Joe Carnahan]], ia juga berpartisipasi sebagai [[screen writer]] dalam film tersebut. Film ini akan dirilis pada tanggal 11 Juni 2010.
 
Sebelumnya dikatakan bahwa Hannibal akan diperankan oleh [[Bruce Willis]]<ref>[http://starseeker.com/movies/the-a-team/ Bruce Willis sebagai Hannibal]</ref>, kemudian Murdock diperankan oleh [[Woody Harrelson]]. Ada pula yang mengabarkan [[George Clooney]] akan bermain sebagai Hannibal, B.A. Barracus diperankan oleh [[Mike Tyson]]. Dikatakan bahwa Clooney telah membantu Tyson untuk menolong karirnya sebagai aktor,<ref>[http://www.countingdown.com/movies/1400/news?item_id=3374802 Kabar burung tentang pemeran The A-Team]</ref>