Quneitra: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
jv:
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 3:
Pada tanggal 10 Juni 1967, pada hari terakhir [[Perang Enam Hari]], Quneitra direbut Israel. Tetapi bisa direbut kembali oleh Suriah pada [[Perang Yom Kippur]]. Namun hal ini tidak berlangsung lama karena Israel lalu merebut kembali kota itu. Akhirnya pada bulan Juni 1974 Quneitra dikembalikan kepada Suriah. Oleh Suriah Quneitra dijadikan semacam monumen sebuah kota yang hancur. Tidak ada gedung yang direnovasi dan kota ini hampir tidak memiliki penduduk.
 
== Status politik ==
Quneitra adalah ibukota Kegubernuran Quneitra, yang wilayahnya meliputi seluruh Dataran Tinggi Golan. Namun Quneitra terletak di Suriah sementara Dataran Tinggi Golan secara keseluruhan dicaplok Israel. Aneksasi Israel ini tidak diakui oleh Dunia Internasional.