Lembaga Alkitab Indonesia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 19:
Pada tanggal 9 Februari [[1954]] Lembaga Alkitab Indonesia secara resmi didirikan dengan [[Akta Notaris]] nomor 101. Sebelumnya, pada [[1952]], LAI sudah diterima sebagai anggota madia (''associate member'') dari Persekutuan Lembaga-lembaga Alkitab Sedunia (''United Bible Societies'') pada persidangannya di [[:en:Ooty|Ootacamund]], [[India]] dan diterima menjadi anggota penuh (''full member'') pada persidangan Persekutuan Lembaga-lembaga Alkitab Sedunia di [[Eastbourne]], Inggris pada bulan April 1954.
 
Untuk pertama kali LAI diketuai oleh Dr. [[Todung Sutan Gunung Mulia]], seorang tokoh [[KristenProtestan]] di [[Indonesia]] yang namanya diabadikan untuk [[BPK Gunung Mulia]]. Kemudian, jabatan ketua itu berturut-turut digantikan oleh [[Khouw Giok Pwee|G.P. Khouw, S.H.]], Ph. J. Sigar S.H., Pdt. [[W.J. Rumambi]] (mantan anggota Konstituante mewakili [[Partai Kristen Indonesia|Parkindo]]), Pdt Chr. A. Kiting dan sejak tahun 1989 dipegang Drs. Supardan M.A (politisi [[Partai Demokrasi Indonesia|PDI]]).<ref name=pustakalewi/>
 
== Penerjemahan Alkitab ke dalam bahasa daerah ==