Abdul Sajid Tamrin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
→‎Referensi: clean up
k →‎top: clean up
Baris 36:
 
Tamrin dibesarkan dalam kawasan Benteng Keraton Buton. Setelah menyelesaikan pendidikan di STM Negeri Baubau, ia meraih gelar [[sarjana]] dari Institut Ilmu Pemerintahan Jakarta. Ia meraih gelar doktor ilmu pemerintahan dari [[Institut Pemerintahan Dalam Negeri]] dengan predikat ''[[cum laude]]'' pada 2017.<ref>https://sultrakini.com/wisuda-bersama-anak-doktor-as-tamrin-dengan-banyak-pujian/</ref> Ia mendapatkan penghargaan [[Satyalancana Karya Satya]] 30 Tahun pada 2009, Tokoh Budaya dari Asosiasi Kota Pusaka pada 2015, dan Bupati Inspiratif dari 7 Sky Global Media.<ref>https://books.google.co.id/books?id=VaxoDwAAQBAJ&pg=PA20</ref> Sebagai birokrat, ia pernah menjabat Kepala Kantor Wilayah [[Badan Pertanahan Nasional]] (Kakanwil BPN) [[Jambi]].<ref>https://sultra.tribunnews.com/2021/09/17/wali-kota-baubau-as-tamrin-soal-konflik-tanah-curhat-kecurangan-hgu-komentari-kasus-rocky-gerung?page=all</ref> Terakhir sebagai pejabat eselon II, ia menjabat Direktur
Pengembangan Sumber Daya Masyarakat dan Kelembagaan Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia (BPN-RI) sejak 2009 hingga pensiun pada 2012.<ref>http://repository.umy.ac.id/handle/123456789/15761</ref><ref> https://www.ndaru.net/wp-content/uploads/buku-alamat-bpn-2010-biasa.pdf</ref>
 
== Referensi ==