Zaman Batu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 3:
 
== Sejarah ==
Zaman batu dimulai sekitar 603.0004 juta tahun yang lalu, yaitu pada periode di mana sebuah fosil tulang yang ditemukan di Lembah Awash Hilir, Ethiopia terdapat bukti guratan alat batu.<ref name="nhm.ac.uk">{{Cite web|url=http://www.nhm.ac.uk/about-us/news/2010/august/oldest-tool-use-and-meat-eating-revealed75831.html|archive-url=https://web.archive.org/web/20100818123718/http://www.nhm.ac.uk/about-us/news/2010/august/oldest-tool-use-and-meat-eating-revealed75831.html|url-status=dead|archive-date=18 August 2010|title=Oldest tool use and meat-eating revealed &#124; Natural History Museum|date=18 August 2010}}</ref> [[Manusia purba]] pada masa ini belum mengenal [[teknologi]] dan [[Menulis|tulisan]]. Selain memanfaatkan batu, manusia pada masa ini juga memanfaatkan tulang atau kayu sebagai peralatan mereka. Namun, peninggalan berupa [[kayu]] atau [[tulang]] tidak dapat ditemukan karena benda tersebut rapuh dan tidak bertahan lama.<ref>{{Cite web|date=2021-03-10|title=Zaman Batu: Pembagian Zaman, Ciri-ciri dan Peninggalannya|url=https://museumnusantara.com/zaman-batu/|website=Museum Nusantara - Info Wisata Sejarah Indonesia|language=id-ID|access-date=2022-04-02}}</ref>
 
Peralatan zaman batu adalah ragam perkakas yang diciptakan oleh manusia purba dengan berbahan dasar bebatuan. Umumnya, peralatan ini digunakan untuk kepentingan penopang kehidupan dasar seperti berburu dan pertahanan diri.<ref>{{Cite web|title=Zaman & Perlatan Indonesia Zaman Batu {{!}} Zenius Education|url=https://www.zenius.net/prologmateri/sejarah/a/1636/zaman-dan-peralatan-indonesia-zaman-batu|website=zenius.net|access-date=2022-04-02}}</ref>