Sirkuit terpadu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Blue tooth7 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
 
Sirkuit terpadu dimungkinkan oleh [[teknologi]] pertengahan [[abad ke-20]] dalam [[Fabrikasi (semikonduktor)|fabrikasi alat semikonduktor]] dan penemuan eksperimen yang menunjukkan bahwa [[alat semikonduktor]] dapat melakukan fungsi yang dilakukan oleh [[tabung vakum]]. Pengintegrasian [[transistor]] kecil yang banyak jumlahnya ke dalam sebuah chip yang kecil merupakan peningkatan yang sangat besar bagi perakitan tube-vakum sebesar-jari. Ukuran IC yang kecil, terpercaya, kecepatan "switch", konsumsi [[tenaga listrik|listrik]] rendah, [[produksi massal]], dan kemudahan dalam menambahkan jumlahnya dengan cepat menyingkirkan tube vakum.
[[Berkas:IC.jpg|thumb|right|250px|IC di dalam sebuah sirkuit elektronik]]
 
Hanya setengah abad setelah penemuannya, IC telah digunakan dimana-mana. Radio, televisi, [[Komputerkomputer]], [[telepon selular]], dan peralatan [[digital]] lainnya yang merupakan bagian penting dari masyarakat modern. Contohnya, sistem [[transportasi]], [[internet]], dll tergantung dari keberadaan alat ini. Banyak [[skolar]] percaya bahwa [[revolusi digital]] yang dibawa oleh sirkuit terpadu merupakan salah satu kejadian penting dalam sejarah umat [[manusia]].
 
IC mempunyai ukuran seukuran tutup [[pena]] sampai ukuran ibu jari dan dapat diisi sampai 250 kali dan digunakan pada alat elektronika seperti: