Sandal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Mhd.marie (bicara | kontrib)
k deskripsi bakiak terlalu tidak jelas karena tidak hanya dengan ban bekas
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 10:
Bagian alas bisa dibuat dari karet, plastik, kayu, ban bekas, anyaman tali, atau anyaman rumput. Bagian tumit (hak) sandal wanita umumnya dibuat lebih tinggi daripada bagian depan agar postur tubuh pemakainya terlihat lebih bagus. Berbeda dengan sandal yang hanya dipakai laki-laki untuk kesempatan santai, wanita sering memakai sepatu sandal ketika menghadiri kesempatan resmi. Dalam kebudayaan Barat, pria biasanya tidak mengenakan [[kaus kaki]] bila sedang memakai sandal atau selop.
 
== SejarahSejar'''a'''h ==
Asal kata ''sandal'' adalah ''sandalion'' ([[bahasa Yunani]]) yang diserap ke dalam [[bahasa Latin]] (''sandalium''), [[bahasa Prancis]] (''sandale''), dan seterusnya.<ref>{{cite web |url=http://www.merriam-webster.com/dictionary/sandals |title=Sandal |accessdate=2008-01-27 |publisher=Merriam-Webster Online}}</ref> Sandal bermula dari alas kaki orang [[Yunani]] dan [[Romawi Kuno]]. Pada waktu itu, sol dibuat dari [[gabus]], sedangkan bagian penutup dibuat dari kulit yang disatukan dengan bagian alas dengan cara menjahitnya. Bagian jari kaki dibiarkan terbuka, dan dilengkapi dengan sabuk atau tali agar tidak terlepas dari kaki pemakai. Pada perkembangannya, pendeta Katolik mengenakan [[kaus kaki]] dengan bordir yang disebut ''sandal''.<ref>{{cite book|last = Bradford|first = Thomas Gamaliel|authorlink = |title = Encyclopædia Americana: A Popular Dictionary of Arts, Sciences, Literature, History, Politics, and Biography|publisher = Desilver, Thomas|year = 1835|url=http://books.google.com/books?id=dkNQAAAAMAAJ&pg=PA192&dq=sandal&lr= }}</ref>