Pemutar media: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Pras (bicara | kontrib)
←Membatalkan revisi 2005333 oleh 64.157.4.87 (Bicara)
Baris 1:
'''Pemutar media''' ([[bahasa Inggris|Inggris]]: ''media player'') adalah istilah umum untuk mengacu kepada [[perangkat lunak]] komputer yang dapat memainkan [[berkas komputer|berkas]] [[multimedia]]. Kebanyakan pemutar media dapat memainkan berkas [[audio digital|audio]] dan [[video digital|video]]. Pemutar media yang memfokuskan pada audio atau video disebut [[pemutar audio]] dan [[pemutar video]]. [[Microsoft Windows]] memiliki pemutar media yang disebut [[Windows Media Player]]. Versi terakhirnya adalah Windows Media Player 11, yang dipaketkan bersama [[Windows Vista]] dan tersedia untuk diunduh pada Windows XP SP2. Pada [[sistem operasi]] [[Mac OS X]], pemutar media yang disediakan adalah [[Quicktime]] Player untuk memainkan berkas video berformat Quicktime dan [[iTunes]] untuk memainkan berbagai format media. [[Winamp]] yang hanya berjalan di sistem operasi Windows mendukung [[iPods]] Apple dan berbagai format portabel lainnya seperti Zen Creative. Di Linux dikenal pemutar media seperti [[VLC media playplayer|VLC]], [[MPlayer]], [[xine]], dan [[Totem (pemutar media)|Totem]].
 
{{software-stub}}
 
[[Kategori:Pemutar media| ]]
[[Kategori:Multimedia]]
 
[[ca:Reproductor multimèdia]]
[[cs:Multimediální přehrávač]]
[[da:Multimedieafspiller]]
[[de:Media Player]]
[[en:Media player (application software)]]
[[es:Reproductor multimedia]]
[[fr:Lecteur multimédia]]
[[it:Media player]]
[[ja:メディアプレーヤー]]
[[ko:미디어 플레이어]]
[[nl:Mediaspeler]]
[[no:Multimedieavspiller]]
[[pt:Tocador de mídia]]
[[ru:Мультимедиа-проигрыватель]]
[[simple:Media player]]
[[sv:Mediaspelare]]
[[tr:Ortam oynatıcısı]]
[[uk:Програвачі мультимедіа]]
[[zh:媒体播放器]]