Penghargaan Film Nasional (India): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.5
Baris 20:
'''Penghargaan Film Nasional''' adalah acara penghargaan film paling berpengaruh di [[India]]. Didirikan pada 1954, penghargaan tersebut diurus, bersama dengan [[Festival Film Internasional India]] dan Indian Panorama, oleh [[Direktorat Festival Film]] milik [[pemerintah India]] sejak 1973.<ref>[http://dff.nic.in/welcome.html Situs resmi Direktorat Festival Film]</ref><ref>{{Cite web |url=http://mib.nic.in/informationb/media/filmfestival.htm |title=Film Festival |access-date=2015-06-14 |archive-date=2008-06-17 |archive-url=https://web.archive.org/web/20080617202154/http://www.mib.nic.in/informationb/media/filmfestival.htm |dead-url=yes }}</ref>
 
Setiap tahun, sebuah panel nasional dipilih oleh pemerintah untuk memilik entri yang dimenangkan, dan acara penghargaan tersebut diadakan di [[New Delhi]], di mana [[Presiden India]] menghadiri penghargaan tersebut. Acara tersebut disusul dengan pembukaan Festival Film Nasional, di mana film-film yang memenangkan penghargaan ditayangkan untuk publik. Dideklarasikan untuk film-film yang diproduksi di negara tersebut pada tahun sebelumnya serta film-film yang mewakili penghargaan film terbaik berasal dari setiap wilayah dan bahasa di negara tersebut. Karena Penghargaan Film Nasional berskala nasional, penghargaan tersebut dianggap setara dengan [[Academy Awards]] di Amerika.<ref>{{cite web|title=National Film Awards (India's Oscars)|publisher=Film Movement|url=http://www.filmmovement.com/filmcatalog/festivals.asp?FestivalID=76|accessdate=2009-02-11}}</ref><ref>{{cite web|title=We have lots to give the West: Rahman|url=http://www.hindu.com/2009/02/20/stories/2009022053311400.htm|date=20 Februari 2009|author=|accessdate=2009-02-28|publisher=''[[The Hindu]]''|archive-date=2013-05-30|archive-url=https://web.archive.org/web/20130530025618/http://www.hindu.com/2009/02/20/stories/2009022053311400.htm|dead-url=yes}}</ref>
 
== Sejarah ==