Purbowono, Kaligesing, Purworejo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: kemungkinan menambah konten tanpa referensi atau referensi keliru Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 17:
Purbowono adalah sebuah desa di Kecamatan Kaligesing, Kabupaten Purworejo, Provinsi Jawa Tengan. Desa ini berbatasan dengan desa Tawangsari, desa Pandanrejo, Desa Ngaran, Desa Tlogobulu dan desa Tlogoguwo. Desa Purbowono terletak di pegunungan berkisar 900 m di atas prmukaan laut. Sebagian besar wilayah desa ini berupa perbukitan dan pegunungan yang tinggi.
 
== Sejarah ==
Pada zaman dahulu kala ada seorang pengembara yang bernama Purbo Kesumo
Purbowono berasal dari kata purbo dan wono. Purbo dalam bahasa jawa artinya besar dan Wono arti dalam bahasa jawa adalah hutan. Sehingga desa purowono dulunya merupakan hutan besar yang belum dihuni oleh manusia.
bersama semua pengikutnya singgah di tanah Sowo, tanah Sowo masih berupa hutan
Konon ada dua pasangan suami istri yang pertama kali tinggal didesa kami, namanya mbah purbo dan mbah wono, sampai sekarang makamnya sering diziarahi karena telah berjasa membuka hutan yang besar sehingga layak untuk dihuni.
(bahasa jawa : alas/wono). Suatu ketika mengadakan pertemuan dengan para
pengikutnya di dalam pasanggrahannya, Purbo Kesumo berbicara kepada para
pengikutnya yang isinya :apabila tempat ini besok ada penghuninya,maka tempat ini dan
sekitarnya akan saya beri nama PURBOWONO yang artinya Purbo = Permulaan, Wono
=Alas. Setelah beberapa bulan tinggal di sowo Purbo Kesumo dan pengikutnya
melanjutkan berkelana meninggalkan tanah sowo.
Setelah beberapa tahun kemudian kembalilah salah seorang pengikut Purbo Kesumo
ke tanah sowo yaitu Dipo Menggolo.Sampai di tanah sowo ternyata di sebelah utara dan
selatan sudah dihuni beberapa keluarga. Kedatangan Dipo Menggolo disambut oleh
penduduk yang menghuni di tanah sowo.Setelah mendapat penjelasan dari Dipo
Menggolo bahwa dia adalah pengikut Purbo Kesumo yang pernah singgah di tanah sowo
maka semua penduduk sepakat mengangkat Dipo Menggolo menjadi pemimpin maka
oleh Dipo Menggolo tempat itu menjadi sebuah desa dan memberi nama Desa
Purbowono sesuai dengan pesan Purbo Kesumo, dan Dipo Menggolo diangkat menjadi
Lurah Desa Purbowono yang pertama.
Sedangkan tanah sowo tempat pesanggrahan Purbo Kesumo sekarang menjadi tempat
keramat yang disebut Petilasan Kyai Purbo Kesumo.
 
== Batas Wilayah ==