Gibran Rakabuming Raka: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
WinantuNJ (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
WinantuNJ (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 30:
}}
 
'''Kanjeng Pangeran Gibran Rakabuming Raka Widuronegoro''' ({{lahirmati|[[Kota Surakarta]], [[Jawa Tengah]]|1|10|1987}}) adalah seorang pengusaha dan politisi [[Indonesia]] yang menjabat sebagai [[Wali Kota Surakarta]] yang dilantik pada 26 Februari 2021.<ref>[https://kabar24.bisnis.com/read/20210226/15/1361289/sah-putra-sulung-jokowi-gibran-resmi-jabat-wali-kota-solo Sah! Putra Sulung Jokowi Gibran Resmi Jabat Wali Kota Solo]</ref> Terlahir sebagai putra sulung seorang pengusaha mebel, [[Joko Widodo]] yang kemudian menjabat Wali Kota Surakarta, [[Gubernur DKI Jakarta]], hingga akhirnya memegang jabatan [[Presiden Indonesia]]. Gibran merintis bisnisnya dengan membuka usaha katering yang diberi nama Chilli Pari.<ref>{{cite web|url=https://nasional.tempo.co/read/616131/anak-sulung-jokowi-bisnis-katering-di-solo|title=Anak Sulung Jokowi Bisnis Katering di Solo|first=Zed|last=abidien|date=21 Oktober 2014|website=Tempo}}</ref> Ia juga merupakan pendiri perusahaan kuliner [[martabak]] yang disebut Markobar.<ref>{{Cite web|url=https://www.finansialku.com/kisah-sukses-gibran-rakabuming-raka-pendiri-markobar/|title=Kisah Sukses Gibran Rakabuming Raka, Pendiri Markobar|last=Ardela|first=Fransiska|last2=S.T|date=2017-04-23|website=Finansialku Perencana Keuangan Independen|language=en-US|access-date=2019-07-29}}</ref>
 
Sejak kecil Gibran menetap di Surakarta, tetapi saat Sekolah Menengah Pertama (SMP) dirinya pindah ke [[Singapura]] untuk melanjutkan sekolah setingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) pada tahun 2002 di Orchid Park Secondary School, Singapura. Selanjutnya pada tahun 2007 Gibran lulus dari Management Development Institute of Singapore (MDIS) dan melanjutkan studinya ke program Insearch di University of Technology Sydney (UTS Insearch), [[Sydney]], [[Australia]] hingga lulus pada tahun 2010. Ia menjabat sebagai ketua Asosiasi Perusahaan Jasa Boga Indonesia (APJBI) Kota Solo.<ref>{{cite web|url=https://www.liputan6.com/citizen6/read/2122285/mengenal-gibran-rakabuming-putra-sulung-jokowi|title=Mengenal Gibran Rakabuming, Putra Sulung Jokowi|first1=Liputan622|last1=Okt 2014|first2=09:14|last2=Wib|website=liputan6.com}}</ref>