Kota Pematangsiantar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Jogitobing (bicara | kontrib)
Penambahan konten
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 42:
Sektor [[industri]] yang menjadi tulang punggung perekonomian kota yang terletak di tengah-tengah Kabupaten [[Simalungun]] ini adalah industri besar dan sedang. Dari total kegiatan ekonomi pada tahun 2000 yang mencapai Rp1,69 triliun, pangsa pasar industri mencapai 38,18% atau Rp646 miliar. Sektor perdagangan, hotel dan restoran menyusul di urutan kedua, dengan sumbangan 22,77% atau Rp385 miliar.
 
Motto dari kota ini adalah ''SipangambeiSapangambei Manoktok Hitei'' yang berasal dari bahasa[[Bahasa Simalungun]] yang memiliki arti Saling bergotong-royong demi mencapai tujuan yang mulia.
 
== Sejarah ==