Kesawan, Medan Barat, Medan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dani1603 (bicara | kontrib)
Pratama26 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 29:
Pada awal tahun [[2000-an]], kawasan Kesawan sempat dijadikan sebagai pusat jajanan makan yang ramai pada malam harinya bernama ''Kesawan Square''. [[Jalan Jenderal Ahmad Yani (Medan)|Jalan Jenderal Ahmad Yani (Jalan Kesawan)]] pada malam hari dan dijadikan pusat [[kuliner]] terbuka. Setelah tutup, sebagai penggantinya dibangun pusat jajanan di [[Lapangan Merdeka (Medan)|Lapangan Merdeka]] depan gedung [[Bank Indonesia]] yang diberi nama [[Lapangan Merdeka (Medan)#Merdeka Walk|Merdeka Walk]].
 
Beberapa bangunan bersejarah yang pernah/masih eksis di daerah ini di antaranya:
* Kantor ''Nederlandsch Indische Escompto Maatschappij''
* [[Hotel De Boer|Hotel Natour Dharma Deli (dulu Hotel De Boer)]]
Baris 51:
* Gedung Warenhuis/Gedung AMPI
* Rumah Sakit Tembakau Deli
* [[TVRI Sumatera Utara|Lembaga Penyiaran Publik Televisi Republik Indonesia Sumatera Utara]]
 
Kelurahan ini terkenal karena merupakan lokasi kantor pusat penyiaran televisian [[TVRI Sumatera Utara]] sehingga merupakan lokasi [[Stasiun relai televisi|menara pemancar siaran]] [[TVRI (saluran TV)|TVRI Nasional]], [[TVRI Sumatera Utara]], [[TVRI Kanal 3]] dan [[TVRI Sport HD]] yang sama-sama terletak di gedung [[TVRI Sumatera Utara]].
 
== [[Pecinan]] serupa ==