Kesawan, Medan Barat, Medan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 27:
Sebelum [[1880]], Kampung Kesawan dihuni oleh orang-orang [[Suku Deli|Melayu Deli]] dan [[Tionghoa Medan]] dari [[Malaka]] dan [[Tiongkok]] datang dan menetap di daerah ini sehingga Kesawan sebuah [[Pecinan]]. Setelah kebakaran besar melalap rumah-rumah kayu di Kesawan pada tahun [[1889]], para warga [[Suku Deli|Melayu Deli]] dan [[Tionghoa Medan]] lalu mulai mendirikan [[ruko|ruko-ruko]] dua lantai yang sebagian masih tersisa hingga kini.
 
Pada awal tahun [[2000-an]], kawasan Kesawan sempat dijadikan sebagai pusat jajanan makan yang ramai pada malam harinya bernama ''Kesawan Square''. [[Jalan Jenderal Ahmad Yani (Medan)|Jalan Jenderal Ahmad Yani (Jalan Kesawan)]] pada malam hari dan dijadikan pusat [[kuliner]] terbuka. Setelah tutup, sebagai penggantinya dibangun pusat jajanan di [[Lapangan Merdeka, (Medan)|Lapangan Merdeka]] depan gedung [[Bank Indonesia]] yang diberi nama [[Lapangan Merdeka (Medan)#Merdeka Walk|Merdeka Walk]].
 
Beberapa bangunan bersejarah yang pernah/masih eksis di daerah ini:
* Kantor ''Nederlandsch Indische Escompto Maatschappij''
* [[Hotel De Boer|Hotel Natour Dharma Deli]] (dulu hotelHotel De Boer)]]
* Deli Park Mall Medan Podomoro City Deli Medan
* Capital Building
Baris 38:
* Gedung ''South East Asia Bank''
* [[Kantor Pos Besar Medan]]
* [[Stasiun Medan|Gedung Stasiun Kereta Api]], kini telah dibangun jalur khusus kereta api yang rutenya ke [[BandaraBandar Udara Internasional Kualanamu]] yang terletak di daerah Batang Kuis
* Titi Gantung
* Gedung Bank Modern (dulunya kantor perwakilan Stork)
Baris 44:
* Gedung Jakarta Lloyd (dulunya kantor perusahaan pelayaran ''The Netherlands Shipping Company'' dan sempat menjadi kantor ''Rotterdam's Lloyd'')
* Gedung [[PP London Sumatra Indonesia|London Sumatra]] (dulu kantor ''Harrison & Crossfield'')
* Cafe Tip Top (masihharus tetap beroperasi hingga kini dari zaman kolonial)
* [[Gedung Balai Kota Lama Medan|Gedung Balai Kota Lama]]
* [[Bank Indonesia]]