Kruistik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 2 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 10:
Kain untuk kruistik adalah kain yang memiliki kotak-kotak (lubang-lubang) dalam ukuran yang sama, horizontal maupun vertikal. Oleh karena itu, hasil jahitan terlihat seperti pola-pola [[persegi]] dengan ukuran yang sama.
 
Jenis kain yang umum untuk kruistik adalah kain [[strimin]], [[kain aida]], dan kain [[linen]]. Kain aida memiliki kotak-kotak per inci yang dapat dihitung: 8, 11, 14, 16, dan 18 kotak per inci.<ref>{{cite web |title=Aida fabrics |url=http://www.zweigart.com/content/sections/catalog/index.php?category_id=4 |date= |work= |publisher=Zweigart |accessdate=2009-11-06 |archive-date=2009-09-24 |archive-url=https://web.archive.org/web/20090924133632/http://www.zweigart.com/content/sections/catalog/index.php?category_id=4 |dead-url=yes }}</ref> Satu kotak berarti satu jahitan yang membentuk huruf X. Jumlah helai benang untuk satu jahitan bergantung ukuran kain dan selera. Tusuk silang di kain aida 11 kotak per inci misalnya, memakai 3 helai benang, sementara di kain aida 14 memakai 2 helai benang.
 
== Sejarah ==