Kaliwungu, Kendal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 22:
Secara umum wilayah Kecamatan Kaliwungu merupakan dataran rendah (landai) dengan ketinggian berkisar antara 1- 5 meter di atas permukaan air laut dan bagian selatan lebih tinggi berkisar antara 6 – 50 meter di atas permukaan air laut, Daerah yang lebih tinggi ini berupa bukit yang terletak di desa Sumberejo, Nolokerto, Kutoharjo sedangkan 6 desa lainnya yaitu desa Kumpulrejo, Karangtengah, Sarirejo, Krajankulon, Mororejo dan desa Wonorejo merupakan daerah dataran rendah.
 
Luas Kecamatan Kaliwungu terbagi menjadi 9 desa yaitu desa Kumpulrejo dengan luas 1,25 km2 atau 2,62%, desa Karangtengah dengan luas 1,20 km2 atau 2,52%, desa Sarirejo dengan luas 1,33 km2 atau 2,79%, desa Krajan kulon dengan luas 2,16 km2 atau 4,53%, desa Kutoharjo dengan luas 2,31 km2 atau 4,85%, desa Nolokerto dengan luas 5,19 km2 atau 10,87%, desa Sumberejo dengan luas7,88 km2 atau 16,51%, desa Mororejo dengan luas 14,35 km2 atau 30,07% dan desa Wonorejo dengan luas 12,05 km2 atau 25,25%, Dari uraian di atas dua desa yang terluas adalah desa Mororejo dan Wonorejo hal ini dipengaruhi adanya luas tambak yang cukup besar, Untuk desa Mororejo mempunyai tambak sebesar 5,74 km2 atau 40,05% terhadap luas desa dan desa Wonorejo luas tambaknya sebesar 7,85 km2 atau 65,17% terhadap luas desa di dua desa tersebut merupakan penghasil ikan tambak baik bandeng atau udang dan merupakan komoditas andalan di desa tersebut<ref name=":0">{{Cite web |url=https://kendalkab.bps.go.id/website/pdf_publikasi/Statistik-Daerah-Kecamatan-Kaliwungu-2016.pdf |title=Salinan arsip |access-date=2016-08-10 |archive-date=2016-09-16 |archive-url=https://web.archive.org/web/20160916102517/https://kendalkab.bps.go.id/website/pdf_publikasi/Statistik-Daerah-Kecamatan-Kaliwungu-2016.pdf |dead-url=yes }}</ref>.
 
=== Iklim ===