Galungan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Angayubagia (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Angayubagia (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 52:
Pagi hari umat telah memulai upacara untuk Galungan ini. Dimulai dari persembahyangan di rumah masing-masing hingga ke Pura sekitar lingkungan. Tradisi yang kerap kita jumpai pada Galungan adalah Tradisi “''Mudik”'', umat yang berasal dari daerah lain, seperti perantauan akan menyempatkan diri untuk sembahyang ke daerah kelahirannya masing-masing.
 
Bagi umat yang memiliki anggota keluarga yang masih berstatus [''Makingsan di Pertiwi] ''(mapendem/dikubur), maka umat tersebut wajib untuk membawakan banten ke kuburan dengan istilah ''Mamunjung ka Setra ''[[Berkas:Makam Hindu Galungan.jpg|jmpl|Kuburan saat hari Raya Galungan]], banten tersebut terdiri atas punjung seperti telah disebutkan di atas, disertai tigasan/kain saperadeg (seadanya) dan air kumkuman (air bunga).
 
=== Hari Umanis Galungan ===