Oreo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 20:
 
== Oreo di Indonesia ==
Di [[Indonesia]], Oreo diproduksi oleh PT. [[Mondelēz International|Mondelēz Indonesia Manufacturing]] (dahulu PT. [[Nabisco]] [[Indonesia]] sebelum tahun [[2008]] dan PT. [[Kraft Foods|Kraft Indonesia]] sebelum tahun [[2013]]) di [[Bekasi]], [[Indonesia]]. Sedangkan untuk memproduksi Oreo Dutch Cocoa Wafer, Mondelēz Indonesia bekerjasamabekerja sama dengan PT. Unggul Indo Modern Sejahtera (Unimos) di [[Gresik]] yang juga memproduksi biskuit Kokola.
 
=== Jenis-jenis Oreo ===