Pertempuran Karbala: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dikembalikan ke revisi 17949281 oleh Iylaq (bicara) (🍔)
Tag: Pembatalan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 15:
|strength2=72 atau 73|(72 dewasa, 54 anak-anak, 2 wanita)
}}
'''Pertempuran Karbala''' terjadi pada tanggal 10 [[Muharram]], tahun ke-61 dari [[kalender Islam]] ([[9 Oktober|9]] atau [[10 Oktober]] [[680]])<ref>[http://www.phys.uu.nl/~vgent/islam/islam_tabcal.htm Western-Islamic Calendar Converter<!-- Bot generated title -->]</ref><ref>[{{Cite web |url=http://www.rabiah.com/convert/ |title=Gregorian-Hijri Dates Converter<!-- Bot generated title -->] |access-date=2009-05-11 |archive-date=2013-07-01 |archive-url=https://web.archive.org/web/20130701071512/http://www.rabiah.com/convert/ |dead-url=yes }}</ref> di [[Karbala]], yang sekarang terletak di [[Irak]]. Pertempuran terjadi antara pendukung dan keluarga dari cucu [[Nabi Muhammad|Muhammad]], [[Husain bin Ali]] dengan pasukan militer yang dikirim oleh [[Yazid bin Muawiyah]], Khalifah [[Bani Umayyah]] pada saat itu.
 
Pihak Husain terdiri dari anggota-anggota terhormat keluarga dekat [[Nabi Muhammad|Muhammad]], sekitar 128 orang. Husain dan beberapa anggota juga diikuti oleh beberapa wanita dan anak-anak dari keluarganya. Di pihak lain, pasukan bersenjata Yazid I yang dipimpin oleh [[Umar bin Sa'ad]] berjumlah 4.000-10.000.