Sofia Mubarika: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k replaced: Leukimia → Leukemia
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Sofia Mubarika''' adalah ahli Peneliti Kesehatan [[Indonesia]]. (Prof. Sofia Mubarika M.Med., Sc Ph.D. lahir di {{lahirmati|[[Yogyakarta]] |7|8|1948|}} Agustus 1948.<ref name=":0">{{Cite web|url=https://www.aipi.or.id/index.php?pg=detilanggota&mid=115&mit=3|title=Sofia Mubarika|last=|first=|date=|website=aipi.or.id|publisher=Akademi Ilmu Pengetahuan Indonesia|access-date=16 September 2018}}</ref>) Beliau merupakan anggota Dewan Riset Nasional Komisi Kesehatan dan Obat tahun 2006-2012. Beliau juga merupakan anggota [[Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Propinsi DIY]] (2013-Sekarang). Banyak penelitian yang sudah di publikasikan oleh Sofia. Beliau juga seorang anggota [[AIPI]] Komisi Kedokteran sejak tahun 2010.
 
Sofia Mubarika seorang Dokter lulusan [[Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada]]. Beliau menamatkan Pendidikan Kedokteran pada tahun 1973 dan melanjutkan ke jenjang karier sebagai dosen di [[FK UGM]]. Untuk melanjutkan studi menjadi seorang dosen, beliau mendapatkan beasiswa Rockefeller Foundation di New Zealand pada tahun 1983-1985 yang bergelar M.Med. Sc. Beliau juga pernah mengikuti program pertukaran pelajar ke [[Fakultas Kedokteran]] Kobe University Jepang dalam bidang immunologi dan biologi molekuler kanker pada tahun 1988-1989. Selanjutnya Program Doktor di selesaikan dengan disertasi mengenai Genetika Molekuler Leukemia Myeloblastik Akut pada Anak.