Kereta api Rajawali: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 40:
 
== Sejarah ==
Kereta api Rajawali yang melayani pemerjalan koridor [[SurabayaStasiun PasarSemarang TuriTawang|Semarang Tawang]]-[[SemarangStasiun TawangSurabaya Pasarturi|Surabaya Pasarturi]] diluncurkan pada tanggal [[21 Mei]] [[2003]] sehari setelah dilakukannya peluncuranperesmian [[Kereta api Harina]], menggunakan rangkaian yang sama. KA Rajawali ini merupakan produk baru untuk mengisi kekosongan layanan koridorrute [[SurabayaSemarang]]-[[SemarangSurabaya]].
 
Sejak tanggal 2 Agustus 2010, seiring dengan berubahnya KA Argo Gede menjadi Argo Parahyangan, mengingat rangkaian kereta api Harina dan Rajawali juga sering digunakan untuk kereta tersebut sebagai kereta tambahan/fakultatif, maka KA Rajawali menambah beberapa gerbong kelas bisnis dalam setiap perjalanannya.
Baris 46:
Mulai tanggal 12 Februari 2011, PT Kereta Api (Persero) meluncurkan KA Rajawali 2 yang juga bisa disebut KA Rajawali Pagi, seiring dengan peluncuran KA Harina Pagi. Namun, ternyata KA Rajawali 2 memiliki okupansi yang rendah, sama seperti Harina. Akhirnya, KA Rajawali 2 dihapus dari GAPEKA.
 
Pada 1 Maret 2013, KA Rajawali dihapus, sementara itu KA Harina diperpanjang rutenya hingga Surabaya Pasar Turi serta diambil alih operasional dari [[Daerah Operasi IV Semarang]] ke [[Daerah Operasi II Bandung]].
 
== Rangkaian kereta ==