Pangeran Wales: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kesalahan penulisan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Pengembalian manual
Baris 36:
== Gelar sampingan ==
Selain menyandang gelar Pangeran Wales, putra mahkota Britania Raya juga menyandang beberapa gelar lain, di antaranya:
 
1)
 
=== Adipati Cornwall ===
Adipati Cornwall ({{lang-en|Duke of Cornwall}}) adalah gelar yang secara tradisi disandang oleh putra tertua penguasa Britania Raya. Bila penyandang gelar Pangeran Wales adalah anak tertua penguasa, maka dia juga akan menerima gelar Adipati Cornwall.
 
Meski sangat mungkin disandang oleh orang yang sama, ada masanya saat seorang Pangeran Wales tidak dapat menyandang gelar Adipati Cornwall. Pada masa Raja George II, putra tertuanya, Frederick dinobatkan menjadi Pangeran Wales. Namun setelah Frederick wafat sebelum sempat naik takhta, gelar Pangeran Wales diberikan oleh putra tertua Frederick, George (kelak naik takhta menjadi George III). Meski Pangeran George dinobatkan sebagai Pangeran Wales, dia tidak menerima gelar Adipati Cornwall karena dia bukan putra dari penguasa yang saat itu sedang berkuasa, padanantetapi wanita dari gelar ini adalah Duchess of Cornwallcucunya.
 
Padanan wanita dari gelar ini adalah ''Duchess of Cornwall''.