Universitas Sultan Ageng Tirtayasa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Nama Rektor
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
{{Infobox Universitas|name = Universitas Sultan Ageng Tirtayasa|image_size = 200px|caption = Lambang Untirta|motto = Maju, Bermutu, dan Berkarakter dalam Kebersamaan|established = 1 Oktober 1981 sebagai Perguruan Tinggi Swasta dan berubah menjadi Perguruan Tinggi Negeri pada 19 Maret 2001|type = [[Perguruan tinggi negeri]]|rector = [[Prof. Dr. H. Fatah Sulaiman, ST., MT.]]|academic_staff = 442 (2009)|students = 12.320 (2009)|city = Serang, Cilegon dan Ciwaru|state = [[Banten]]|country = [[Indonesia]]|nickname = Kampus Peradaban|website = [http://www.untirta.ac.id www.untirta.ac.id]|footnotes =|image_name =Logo-Untirta-Final.jpg|colors = Marun}}
 
'''Universitas Sultan Ageng Tirtayasa''' disingkat '''Untirta''', adalah PTN (Perguruan Tinggi Negeri) yang terdapat di Provinsi [[Banten]], [[Indonesia]]. Dengan kampus utama di [[Kota Serang|Serang]], kampus Fakultas Teknik yang berada di [[Kota Cilegon|Cilegon]] dan Fakultas Keguruan yang berada di Ciwaru. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa merupakan salah satu Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia yang berada di Provinsi [[Banten]]. Universitas ini didirikan oleh orang-orang yang memiliki keinginan untuk memajukan dunia pendidikan di [[Banten]]. Selaku Perguruan tinggi, mahasiswa dan dosen juga akan melakukan penelitian-penelitian yang mengarah ke berbagai bidang untuk kemajuan bangsa Indonesia ke depannya.