Waktu Musim Panas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 32:
 
[[Port Arthur, Ontario]], Kanada adalah kota pertama di dunia yang memberlakukan WMP pada tanggal 1 Juli 1908.<ref>{{Cite news|url=https://www.northernontario.travel/thunder-bay/the-thunder-bay-connection-to-daylight-savings-time|title=Time to change your clocks – but why?|date=March 8, 2018|work=Northern Ontario Travel|access-date=October 9, 2018|language=en}}</ref><ref>{{citation |url=https://www.timeanddate.com/time/dst/ |title=Daylight Saving Time |access-date=October 8, 2018 }}</ref> Ini kemudian diikuti oleh [[Orillia]], Ontario, yang diperkenalkan oleh William Sword Frost ketika ia menjabat sebagai walikota pada tahun 1911 sampai dengan 1912.<ref>{{cite web|url =http://www.orilliapacket.com/2009/07/16/faded-memories-for-sale|last =Moro|first =Teviah|title =Faded Memories for Sale|newspaper =Orillia Packet and Times|date =July 16, 2009|location =Orillia, Ontario|accessdate =October 20, 2016|url-status=dead|archiveurl =https://web.archive.org/web/20160826093846/http://www.orilliapacket.com/2009/07/16/faded-memories-for-sale|archivedate =August 26, 2016|df =mdy-all}}</ref> Negara yang pertama kali memberlakukan WMP (bahasa Jerman: ''Sommerzeit'') secara nasional adalah [[Kekaisaran Jerman]] dan sekutu [[Perang Dunia I]]-nya [[Austria-Hongaria]]; WMP dimulai pada tanggal 30 April 1916 sebagai upaya untuk menghemat batu bara saat perang. Britania, kebanyakan negara sekutunya, dan negara-negara Eropa yang netral lainnya dengan segera mengikuti praktik tersebut. Rusia dan beberapa negara lainnya menerapkannya satu tahun kemudian. Amerika Serikat menerapkan WMP pada tahun 1918. Kebanyakan negara kemudian mencabut pemberlakuan WMP setelah perang usai pada tahun 1918, kecuali Kanada, Britania Raya, Prancis, Irlandia, dan Amerika Serikat. Praktik ini kemudian menjadi lebih umum semasa [[Perang Dunia II]] dan diberlakukan luas di Amerika dan Eropa sejak tahun 1970an sebagai akibat dari [[krisis energi 1970-an]]. Sejak saat itu, banyak negara yang telah memberlakukan, menyesuaikan, dan membatalkan WMP dari tahun ke tahun.{{sfnp|''Seize the Daylight''|2005|pp=51–89}}
 
==Prosedure==
{{multiple image|align= left|direction= vertical|width= 165|image1= Begin CEST.svg|alt1= Diagram of a clock showing a transition from 02:00 to 03:00|caption1= Saat WMP mulai diberlakukan, jarum jam dimajukan satu jam ke depan (seolah-olah melewatkan satu jam) setelah tengah malam.|image2= End CEST.svg|alt2= Diagram of a clock showing a transition from 03:00 to 02:00|caption2= Ketika pemberlakuan WMP berakhir dan waktu standar diberlakukan, jarum jam dimundurkan satu jam ke belakang (seolah-olah mengulangi satu jam) setelah tengah malam. Waktu pasti pemberlakuan berbeda-beda sesuai negara.}}
 
Pemerintah tiap-tiap negara atau daerah biasanya menjadwalkan perubahan jarum jam pada tengah malam (atau sesudahnya) dan pada akhir pekan, sehingga mengurangi gangguan pada jadwal hari kerja.<ref>{{cite web |title= Information for visitors |url= http://www.lordhoweisland.info/important-info.htm |publisher= Lord Howe Island Tourism Association |accessdate= April 20, 2009 |url-status=dead |archiveurl= https://web.archive.org/web/20090503074945/http://www.lordhoweisland.info/important-info.htm |archivedate= May 3, 2009}}</ref> Di seluruh negara-negara yang memberlakukan WMP secara musiman (pada musim panas), jarum jam dimajukan dari waktu standar menjadi waktu musim panas pada musim semi dan jarum jam dimundurkan kembali dari waktu musim panas menjadi waktu standar pada musim gugur. Biasanya jarum jam dimajukan 1 jam ke depan, walaupun pemajuan sebesar 20 menit dan 2 jam pernah diberlakukan di beberapa tempat. Praktik seperti ini secara efektif mengurangkan jumlah jam dalam satu hari (menjadi 23 jam) pada hari pemberlakuan WMP di musim semi dan menambahkan jumlah jam dalam satu hari (25 jam) pada hari pemberlakukan kembali waktu standar di musim gugur. Sebagai contohnya, apabila pemberlakuan WMP terjadi pada tengah hari musim semi, maka tampilan jam waktu lokal akan meloncat dari pukul 23:59:59.9 menjadi pukul 01:00:00.0. Pada musim gugur, tampilan jam waktu lokal akan mengulang kembali pukul waktu sebelumnya dari pukul 23:59:59.9 menjadi pukul 23:00:00.0.
 
Di kebanyakan negara yang memberlakukan WMP secara musiman, waktu yang berlaku pada musim dingin secara resmi disebut sebagai "waktu standar".<ref>{{citation |title=Time Zone Abbreviations – Worldwide List |url=https://www.timeanddate.com/time/zones/ |website=timeanddate.com |publisher=Time and Date AS |accessdate=14 May 2020}}</ref> Waktu standar ini sesuai dengan standarisasi zona waktu yang mengikut pada [[waktu rata-rata lokal]] dekat pusat wilayah masing-masing.<ref>{{cite web |last1=MacRobert |first1=Alan |title=Time in the Sky and the Amateur Astronomer |url=https://skyandtelescope.org/astronomy-resources/time-in-the-sky-and-the-amateur-astronomer/ |publisher=Sky and Telescope |accessdate=14 May 2020}}</ref> Hal ini terkecuali bagi Irlandia, yang waktu musim dinginnya (UTC ±00:00) secara resmi disebut ''[[Greenwich Mean Time]]'' (Waktu Rata-Rata Greenwich), mengikut pada penamaan di Britania, tetapi waktu musim panasnya ([[UTC+01:00]]) secara resmi disebut ''Irish Standard Time'' (Waktu Standar Irlandia),<ref>{{cite web |title=Standard Time (Amendment) Act, 1971 |url=http://www.irishstatutebook.ie/eli/1971/act/17/section/1/enacted/en/html |website=electronic Irish Statute Book (eISB) |language=en}}</ref><ref>{{cite web |title=Time Zones in Ireland |url=https://www.timeanddate.com/time/zone/ireland |website=timeanddate.com |publisher=Time and Date AS |accessdate=14 May 2020}}</ref> berbeda dengan penamaan di Britania, yakni ''[[British Summer Time]]'' (Waktu Musim Panas Britania).<ref>{{cite web |title=Time Zones in the United Kingdom |url=https://www.timeanddate.com/time/zone/uk |website=timeanddate.com |publisher=Time and Date AS |accessdate=14 May 2020}}</ref>
 
Manakala kebanyakan negara memberlakukan WMP pada musim panas dan waktu standar pada musim dingin, [[Maroko]] memberlakukan WMP (sejak 2019) setiap bulannya dalam setahun, kecuali pada bulan [[Ramadan]]. Pada bulan suci ini (yang ditentukan berdasarkan pada [[kalender hijriyah]]), Maroko memberlakukan [[Waktu Eropa Barat]] (UTC+00:00). Menjelang berakhirnya bulan ramadan, jarum jam dimajukan menjadi [[Waktu Musim Panas Eropa]] (UTC+01:00), yang tetap diberlakukan hingga bulan ramadan tahun hijriyah selanjutnya.<ref>{{cite news |last1=Kasraoui |first1=Safaa |title=Morocco to Switch Clocks Back 1 Hour on May 5 for Ramadan |url=https://www.moroccoworldnews.com/2019/04/270773/morocco-gmt-dst-ramadan/ |work=Morocco World News |date=April 16, 2019}}</ref><ref name="sgg.gov 2018">{{cite press release |last= |first= |date= |title=Release of the Moroccan Official Journal |trans-title= |url=http://www.sgg.gov.ma/Portals/1/BO/2018/BO_6720-bis_Ar.pdf?ver=2018-10-27-101217-477 |language=Arabic |location= |publisher= |agency= |access-date=October 31, 2018 |archive-url=https://web.archive.org/web/20191026141815/http://www.sgg.gov.ma/Portals/1/BO/2018/BO_6720-bis_Ar.pdf?ver=2018-10-27-101217-477 |archive-date=2019-10-26}}</ref><ref>{{cite web |title=Time Zones in Morocco |url=https://www.timeanddate.com/time/zone/morocco |website=timeanddate.com |publisher=Time and Date AS |accessdate=15 May 2020}}</ref>
 
Waktu perubahan jarum jam ini berbeda-beda menurut negara dan yurisdiksi. Negara-negara anggota [[Uni Eropa]] memberlakukannya dengan selaras, yakni perubahan zona waktu secara bersamaan pada pukul 01:00 [[Waktu Universal Terkoordinasi]] (UTC). Ini berarti, perubahan jarum jam terjadi pada pukul 02:00 [[Waktu Eropa Tengah]] (CET) dan pada pukul 03:00 [[Waktu Eropa Timur]] (EET). Dengan demikian, selisih waktu antar tiap-tiap zona waktu di Eropa tetaplah konstan.<ref>{{cite web|url= http://www.npl.co.uk/reference/faqs/at-what-time-should-clocks-go-forward-or-back-for-summer-time-faq-time|last= National Physical Laboratory|title= At what time should clocks go forward or back for summer time (FAQ – Time)|date= March 31, 2016|accessdate= October 17, 2016|quote= The time at which summer time begins and ends is given in the relevant EU Directive and UK Statutory Instrument as 1&nbsp;am. Greenwich Mean Time (GMT)... All time signals are based on Coordinated Universal Time (UTC), which can be almost one second ahead of, or behind, GMT so there is a brief period in the UK when the directive is not being strictly followed.|archive-url= https://web.archive.org/web/20161011093001/http://www.npl.co.uk/reference/faqs/at-what-time-should-clocks-go-forward-or-back-for-summer-time-faq-time|archive-date= October 11, 2016|url-status=dead}}</ref><ref name=Myers /> Hal ini berbeda dengan di Amerika Utara, yang perubahan jarum jamnya dilakukan di tiap-tiap yuridiksi pada pukul 02:00 waktu lokal. Ini berarti bahwa akan terdapat perubahan selisih waktu (yang sementara) antar tiap-tiap zona waktu di Amerika Utara. Sebagai contohnya, [[Waktu Standar Pengunungan|Waktu Pegunungan]], alih-alih berselisih 1 jam dengan [[Waktu Standar Pasifik]] seperti biasanya, akan berselisih 0 jam selama 1 jam pada musim gugur dan berselisih 2 jam selama 1 jam pada musim semi.
 
== Daftar Pustaka ==