Kelabang raksasa amazon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Bisa: // Edit via Wikiplus
Baris 23:
 
== Perilaku dan makanan ==
Hewan ini termasuk [[karnivora]] yang memakan segala hewan yang dapat dia kalahkan dan bunuh. Lipan ini mampu membunuh [[invertebrata]] lain seperti [[serangga]] besar, [[laba-laba]], [[kaki seribu]], [[kalajengking]], dan bahkan [[tarantula]]. ''Scolopendra gigantea'' juga bisa membunuh [[vertebrata]] kecil seperti [[kadal]] kecil, [[katak]] (katak yang berukuran hingga 95&nbsp;mm), [[ular]] (hingga sepanjang 25&nbsp;cm), burung hingga seukuran [[burung pipit]], [[tikus]], dan [[kelelawar]].<ref name="centipedes"/> Individu besar '' ''S. Gigantea'' telah dikenal menggunakan strategi unik untuk menangkap kelelawar di mana mereka memanjat langit-langit [[gua]] dan memegang atau membawa mangsa mereka yang lebih berat hanya dengan beberapa kaki yang melekat pada langit-langit gua.<ref name="centipedes"/>
 
== Bisa/racun ==