Suku Kroasia di Bosnia dan Herzegovina: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 26:
| related = [[Slavia Selatan]]
}}
[[FileBerkas:BiH_-_Udeo_Hrvata_po_opstinama_2013.gif|thumbjmpl|rightka|Persebaran Kroat Bosnia berdasarkan sensus tahun 2013]]
'''Kroat Bosnia''' ([[Bahasa Kroasia|Kroat]]: ''Bosanski Hrvati'') atau '''Kroat Herzegovina''' adalah salah satu dari tiga etnis utama di [[Bosnia dan Herzegovina]] selain [[Serb Bosnia|Serb]] dan [[Suku Bosniak|Bosniak]]. Mereka adalah kelompok etnik terbanyak di negara itu setelah Bosniak dan Serb. Sebagian besar Kroat Bosnia memeluk [[Katolik Roma]] dan berbahasa Kroasia.
 
Kroat Bosnia membentuk mayoritas di [[Kanton Herzeg-Bosnia]], [[Kanton Herzegovina Barat|Herzegovina Barat]], [[Kanton Posavina|Posavina]], dan [[Kanton Herzegovina-Neretva|Herzegovina-Neretva]] di [[Federasi Bosnia dan Herzegovina]]. Menurut sensus tahun 2013, terdapat sekitar 544.780 orang Kroat tinggal di seluruh Bosnia dan Herzegovina.<ref>http://www.popis2013.ba/popis2013/doc/Popis2013prvoIzdanje.pdf</ref>
 
== Referensi ==
{{reflist}}