Hanafie Asnan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Arif putra 2302 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 33:
|unit = Korps Penerbang (Tempur)
}}
'''[[Marsekal]] [[TNI]] ([[Purnawirawan|Purn.]]) Hanafie Asnan''' ({{lahirmati|[[Kabupaten Bangkalan|Bangkalan]], [[Pulau Madura|Madura]], [[Jawa Timur]]|7|11|1945}}) adalah [[Kepala Staf TNI Angkatan Udara]] Indonesia dari tahun 1998 sampai dengan tahun 2002.
 
== Karier Militer ==
Hanafie Asnan memulai kariernya setelah lulus dari [[Akademi Angkatan Udara]] tahun 1969. Mengawali karier sebagai militer di [[TNI Angkatan Udara]] setelah ia menyelesaikan pendidikan di [[Akabri]] Bagian Udara pada tanggal [[1 Desember]] [[1969]]. Sebelum dilantik menjadi Letnan Udara Dua, Hanafie beserta rekan seangkatannya dilengkapi dengan pendidikan Sekolah Para dan Komando. Lulus Sekolah Penerbang Angkatan ke-16 pada tahun 1967 yang kemudian dilanjutkan untuk mengikuti Sekolah Instruktur Penerbang (SIP) di [[Wing Pendidikan Terbang]] [[Bandar Udara Adisucipto|Pangkalan Udara Adisucipto]], [[Yogyakarta]] pada tahun yang sama. Pendidikan jenjang dan pengembangan lain yang dilaluinya di antara Sekolah Komando Kesatuan Angkatan Udara (Sekkau) pada saat berpangkat kapten diikutinya tahun 1980 dan pernah mengikuti Kursus Manajemen di Dephankam pada tahun 1992.