Aneksasi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Atayiskbot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:Raising of American flag at Iolani Palace with US Marines in the foreground (detailed).jpg|jmpl|Upacara aneksasi Republik Hawai]]
 
'''Aneksasi''' atau '''penggabungan''' atau '''pencaplookan''' adalah memasukkan suatu [[wilayah]] tertentu ke dalam unit [[politik]] yang sudah ada, seperti negara, negara bagian atau kota.<ref name=""> {{cite web|title=Annexation|url=http://www.thefreedictionary.com/annexation|accessdate= 15 Juni 2014}}</ref> Aneksasi juga berarti penggabungan dua hal, biasanya hal yang lebih kecil melekat pada sesuatu yang lebih besar.<ref name="wg"> {{cite web|title=What is Annexation?|url=http://www.wisegeek.com/what-is-annexation.htm|accessdate= 15 Juni 2014}}</ref> Sejumlah negara memperluas kekuasaan politik mereka melalui aneksasi [[historis]], meskipun [[PBB]] tidak lagi mengakui aneksasi sebagai alat politik yang sah.<ref name="wg"/> Aneksasi tidak seperti penyerahan (wilayah diberikan atau dijual melalui perjanjian ([[cession]])).<ref name="br"/> Aneksasi merupakan tindakan sepihak yang dilegitimasi oleh pengakuan umum.<ref name="br"/>
 
Aneksasi sering didahului oleh pendudukan [[militer]] dan penaklukan wilayah.<ref name="br"> {{cite web|title=Annexation|url=http://www.britannica.com/EBchecked/topic/26334/annexation|accessdate= 15 Juni 2014}}</ref> Akan tetapi, tidak semua pendudukan militer diakhiri dengan aneksasi. Misalnya pada saat sekutu [[Jerman]] menghentikan permusuhan dalam [[Perang Dunia II]].<ref name="br"/> Penghentian permusuhan tersebut tidak diikuti oleh aneksasi.<ref name="br"/> Ketika pendudukan militer diikuti oleh aneksasi, negara akan mengumumkan hal tersebut dan menyatakan bahwa negara yang dianeksasi akan dipertahankan pada masa depan.<ref name="br"/> Hal ini dilakukan oleh [[Israel]] saat melakukan aneksasi terhadap [[Dataran Tinggi Golan]] pada tahun 1981.<ref name="br"/>