Sumatera Selatan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Farhan Curious (bicara | kontrib)
→‎Demografi: penambahan informasi suku bangsa/penduduk yang mendiami di sumatra selatan. Referensi akan diberikan kemdudian jika sumber yang ada kredibel.
Farhan Curious (bicara | kontrib)
Baris 126:
 
=== Suku bangsa ===
Suku bangsa yang mendiami wilayah Sumatra Selatan adalah [[Suku Melayu-Indonesia|Etnis Melayu]] yang merupakan penduduk asli provinsi tersebut. Catatan sensus 2000 menunjukkan presentasi penduduk berkebudayaan Melayu lebih dari 31.00%. Namun, sensus penduduk di Indonesia pada tahun yang sama 2000 mengklasifaksikanmengklasifikasikan suku-suku yang masih berkebudayaan Melayu di Sumatra Selatan di dalam kelompok lainnya dan tidak termasuk golongan Melayu seperti Suku Musi yang termasuk golongan sendiri.{{butuh rujukan}} Pada sensus 2010, Etnis Melayu di Sumatra Selatan mengalami penurunan drastis menjadi 8.09%. Perubahan ini disebabkan karena pada sensus 2010, penduduk yang mendiami Sumatra Selatan diklasifikasikan sebagai suku bangsa sendiri yakni Suku bangsa asal Sumatra Selatan. {{butuh rujukan}}
 
== Sosial Budaya ==