Lahad Datu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Menolak 4 perubahan teks terakhir dan mengembalikan revisi 11988702 oleh AABot
Aans03 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 1:
'''Lahad Datu''' adalah sebuah [[kota]], negara bagian [[Sabah]],[[Divisi Tawau]], [[Malaysia]]. Penduduknya sekitar 118.000 pada tahun [[1991]] dan meningkat 156.059 pada tahun [[2000]].
 
Secara ekonomi, Lahad Datu merupakan simpul perdagangan bahan mentah dari daerah di sekelilingnya karena memiliki [[pelabuhan laut]] yang melayani ekspor [[kayu]] dan [[minyak kelapa sawit]] yang penting. Kota ini memiliki sebuah [[Bandara Lahad Datu|lapangan terbang]] untuk hubungan penerbangan dalam negeri.
Baris 6:
 
Kota ini juga memiliki sejumlah penduduk [[Suku Melayu|Melayu]] dari [[Kepulauan Cocos (Keeling)|Pulau Cocos]], yang beremigreasi meninggalkan pulau ini pada tahun 1950 saat pulau itu diklaim secara hukum oleh [[Australia]].
 
Di timur Lahad Datu terletaklah [[Tunku]].
 
== Pemandangan menarik ==