Sungai Randangan: Perbedaan antara revisi

sungai di Indonesia
Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi '{{Infobox river | name = Sungai Randangan | name_other = Dutula Randang | image = | image_caption = | pushpin_map = Indonesia Sulawesi#Indonesia | pushpin_ma...'
(Tidak ada perbedaan)

Revisi per 17 April 2020 00.58

Sungai Randangan merupakan sungai terbesar yang terletak di Kabupaten Pohuwato, Provinsi Gorontalo, Indonesia. Panjangnya sekitar 95 kilometer yang mengalir dari Pegunungan Paleleh dan bermuara ke Teluk Tomini.

Sungai Randangan
Dutula Randang
Lokasi
NegaraIndonesia
ProvinsiGorontalo
Ciri-ciri fisik
Hulu sungaiPegunungan Paleleh
Muara sungaiTeluk Tomini
Panjang958 km (595 mi)
Daerah Aliran Sungai
Luas DAS251.384 km2 (97.060 sq mi)
Informasi lokal
Zona waktuWITA (UTC+8)

Daerah aliran sungai

Daerah aliran sungai (DAS) Randangan masuk ke Wilayah Sungai (WS) Randangan seluas 2.513,84 km² meliputi delapan kecamatan di Kabupaten Pohuwato. Sungai ini mengalir dari utara ke selatan berhulu di Gunung Tentolomatinan (2207 m) di bagian timur Pegunungan Paleleh dan bermuara di Teluk Tomini. Anak sungai tersebarnya adalah Sungai Malango dengan panjang sekitar 91 kilometer. Selain itu terdapat Sungai Taluditi, Buhu, Tapawawohu, Honggule dan Himbuloa.

Lihat juga

Referensi

Koordinat: 0°26′25″N 121°51′11″E / 0.440190°N 121.853153°E / 0.440190; 121.853153

Pranala luar