TvOne: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 89:
 
==== Siaran Resmi ====
Lativi resmi memulai beroperasi siaran perdana debut mengudara pertama kalinya diluncurkan secara komersial [[nasional]] pada [[Selasa]], [[30 Juli]] [[2002]] pukul 16:00 WIB dan stasiun ini pertama kali mengudara dalam bentuk siaran resmi di 7 [[kota|kota besar]] di [[Indonesia]] meliputi di wilayah [[Jakarta]] (53 UHF), [[Bandung]] (48 UHF), [[Semarang]] (39 UHF), [[Yogyakarta]] (38 UHF), [[Solo]] (38 UHF), [[Surabaya]] (52 UHF) dan [[Medan]] (37 UHF) memulai acara pertamanya pada siaran perdana yaitu [[:en:Calypso (TV series)|Calypso]].
{|class= "wikitable"
|-
Baris 95:
|-
|16:00
|Latinovela: "[[:en:Calypso (TV series)|Calypso]]"
|-
|17:00
Baris 130:
[[Berkas:TvOne Logo(2012).svg|jmpl|kiri|180px|Logo ketiga tvOne, digunakan saat "on-air" (2 Maret 2012-sekarang, ditambahkan gambar peta pada huruf O)]]
 
Mulai Kamis, [[14 Februari]] 2008 pukul 19:30 [[Waktu Indonesia Barat|WIB]], Lativi secara resmi berganti nama menjadi '''tvOne'''. Kepastian peresmian nama baru ini disampaikan [[Chief executive officer|Direktur utama]] dari tvOne, [[Erick Thohir]], dalam jumpa pers Rabu, [[13 Februari]] 2008. Perubahan nama ini adalah upaya strategi manajemen untuk memberikan sesuatu yang berbeda di industri pertelevisian [[Indonesia]]. Peresmian tvOne diresmikan oleh [[Presiden Republik Indonesia]], [[Susilo Bambang Yudhoyono]] ditandai dengan menekan ditombol kontrol remote [[televisi|pesawat televisi berwarna]] hidupkan sehingga dibuka sebagai tanda resmi mengudaranya dilaksanakan di [[Istana Merdeka]], [[Jalan Medan Merdeka (Jakarta)|Jl. Medan Mereka Utara]], [[Medan Merdeka]], [[Gambir, Gambir, Jakarta Pusat]]. Peresmian tvOne dilaksanakan di Plenary Hall, [[Jakarta Convention Center]], [[Jalan Jenderal Gatot Subroto (Jakarta)|Jl. Jendral Gatot Subroto]], [[Gelora, Tanah Abang, Jakarta Pusat]], dan ditayangkan secara langsung di tvOne mulai pukul 19:30 WIB dengan acara diberi nama ''Sejuta Pilihan Satu Kepastian''. Meski tanggal itu ditetapkan sebagai tanggal lahir tvOne, Siaran perdana itu menandai hari lahirnya tvOne yang diperingati setiap tahun, maka dari itu tanggal 14 Februari menandai hari lahir tvOne
{|class= "wikitable"
|-