Lokomotif BB303: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 61:
Pada tahun 2014, seiring dengan kedatangan lokomotif CC201 dan BB203 ke Divre 1 Sumatra Utara dan Aceh, dilakukan mutasi terhadap 7 unit lokomotif BB303 dari Dipo Induk Medan ke Dipo Induk Padang, diantaranya BB 303 08 (BB 303 73 03), BB 303 22 (BB 303 78 01), BB 303 23 (BB 303 78 02), BB 303 35 (BB 303 78 09), BB 303 36 (BB 303 78 10), BB 303 51 (BB 303 84 08), BB 303 57 (BB 303 84 12).
 
Sampai saat ini pada tahun 2018, lokomotif BB303 masih menjadi andalan di Sumatra Utara dan Sumatra Barat, meskipun keberadaannya sedikit tergeser dengan keberadaan lokomotif BB203 dan CC201 yang ada. Meskipun demikian, kedua lokomotif tersebut belum mampu menggeser BB303 sepenuhnya karena kebutuhan lokomotif yang masih belum terpenuhi. DiSementara di Jawa, saat ini sudah tidak ada lagi lokomotif BB303 yang beroperasi.
 
== Alokasi ==