Kadipaten Aquitaine: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
k bentuk baku
Baris 64:
|footnotes = <!-- Accepts wikilinks -->
}}
'''Kadipaten Aquitaine''' ({{lang-oc|Ducat d'Aquitània}}, {{lang-fr|Duché d'Aquitaine}}, {{IPA-fr|dy.ʃe da.ki.tɛn|IPA}}) adalah sebuah [[kadipaten]] yang terletak di wilayah barat daya dan tengah [[Prancis]] yang berada di sebelah selatan [[Sungai Loire]], walaupun luasnya seringkalisering kali berubah-ubah.
 
Kadipaten ini berdiri pada abad ke-7 sebagai kadipaten yang berada di bawah kekuasaan [[Francia]]. Kadipaten ini didasarkan pada bekas wilayah provinsi Romawi [[Gallia Aquitania|Aquitania Prima dan Secunda]]. Aquitaine sempat bubar setelah kembali ditaklukan oleh [[bangsa Franka]] pada tahun 769 dan menjadi negara bagian [[Kekaisaran Karoling]]. Wilayah ini kemudian menjadi bagian dari [[Francia Barat]] setelah pembagian Kekaisaran Karoling pada tahun 843. Aquitaine pun berdiri lagi sebagai kadipaten dan pada [[Abad Pertengahan Akhir]] menyatakan kesetiannya kepada raja-raja [[Angevin]] di [[Inggris]]. Raja-raja Angevin menjadi Adipati Aquitaine setelah [[Henri II dari Inggris|Henri II]] menikahi mantan Ratu Prancis, [[Aliénor dari Aquitaine]]. Klaim Adipati Aquitaine atas tahta Prancis menjadi pemicu [[Perang Seratus Tahun]] yang dimenangkan oleh [[Kerajaan Prancis]] pada tahun 1450-an. Wilayah Aquitaine lalu jatuh ke tangan raja-raja Prancis.
Baris 73:
* Emile Mabille, (1870) [https://books.google.com/books/about/Le_royaume_d_Aquitaine_et_ses_marches_so.html?id=IuckAAAAYAAJ&redir_esc=y ''Le Royaume D'Aquitaine Et Ses Marches Sous Les Carlovingiens'']
* Jean Penant, (2009) ''Occitanie, l'épopée des origines''
{{sejarah-stub}}
 
[[Kategori:Sejarah Prancis]]
 
 
{{sejarah-stub}}