Batalyon Infanteri 400: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Mengganti kategori Batalyon Raider dengan Batalion Raider Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat
Arif putra 2302 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 59:
 
Maka lengkap terbentuk 5 Kompi Senapan dan 1 Kompi Markas. Pada tanggal [[25 Februari]] [[1953]] batalyon diresmikan dengan nama Batalyon-431/Banteng Raiders di Balai Kota [[Tegal]] oleh Dan Meninf Sub Teritorium XII [[Achmad Yani|Letkol Ahmad Yani]].
 
==Organik Kostrad==
Sebelumnya Yonif Raider 400/Banteng Raiders masuk jajaran [[Brigade Infanteri Lintas Udara 18/Trisula|Brigif Linud 18/Trisula]]. Dan karena pada umumnya kekuatan satu [[Brigade]] itu adalah tiga bataliyon, maka untuk menggenapinya, kesatuan ini diperkuat lagi oleh Yonif Linud 401/Banteng Raiders (Semarang), pada tahun 1974. Namun sekitar tahun 1977, Yonif Linud 401/Banteng Raiders diserahkan kembali ke induk lamanya, yaitu [[Kodam IV/Diponegoro]].
 
== Perubahan Nama ==